INTERNALISASI NILAI RELIGIUS PADA RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) MUATAN LOKAL BAHASA JAWA DI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM

Authors

  • Fatia Azzahrah Universitas Sebelas Maret Surakarta
  • Budhi Setiawan Universitas Sebelas Maret Surakarta
  • Supana Supana Universitas Sebelas Maret Surakarta

DOI:

https://doi.org/10.32729/edukasi.v16i3.497

Keywords:

Internalisation religious values, Islamic education institutions, Javanese language, Learning Implementation Plans, Madrasah, Nilai religius, Pendidikan Islam, Mulok Bahasa Jawa, Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Abstract

Abstract

The loss of character students is currently a problem in educational institutions. Madrasah as Islamic educational institutions become media as well as channel the values of character education through learning activities. Javanese language learning contains a variety of material that is rich in character values. The purpose of this study, to analyze the integration of religious values in the Learning Implementation Plan (RPP) of Javanese Language. Javanese language learning planning and information from resource persons are used as research data, while data sources are in the form of Javanese language RPP local content documents and class X Javanese teacher informants. The results of the study show that the lesson plans developed by teachers contain religious values, internalization of religious values in the plan The implementation of Javanese language learning is included in the initial activities, precisely the motivation and subject matter section by giving verses of the Koran or Hadith. Internalization of religious values in the form of giving verses of the Koran or Hadith in the Learning Implementation Plan (RPP) can later be implemented in learning activities, so that these subjects can serve as contributions to the planting of religious values to students.


Abstrak

Hilangnya karakter peserta didik saat ini menjadi permasalahan di lembaga pendidikan. Madrasah sebagai lembaga pendidikan Islam menjadi media sekaligus penyalur nilai-nilai pendidikan karakter melalui kegiatan pembelajaran. Pembelajaran bahasa Jawa memuat berbagai materi yang kaya akan nilai karakter. Tujuan dari penelitian ini, menganalisis pengintegrasian nilai religius dalam Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Bahasa Jawa. Perencanaan Pembelajaran bahasa Jawa dan informasi dari narasumber digunakan sebagai data penelitian, sedangkan sumber data berupa dokumen RPP muatan lokal Bahasa Jawa kelas X dan informan guru bahasa Jawa kelas X. Hasil penelitian menunjukkan bahwa RPP yang dikembangkan oleh guru mengandung nilai religius, internalisasi nilai religius dalam Rencana Pelaksanaan Pembelajaran bahasa Jawa dimasukan pada kegiatan awal tepatnya bagian motivasi dan materi pelajaran dengan memberikan ayat Alquran atau hadis. Internalisasi nilai religius berupa pemberian ayat Alquran atau hadis di dalam Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) nantinya dapat diimplementasikan dalam kegiatan pembelajaran, sehingga mata pelajaran tersebut dapat berfungsi sebagai konstribusi penanaman nilai religius kepada peserta didik.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

  • Fatia Azzahrah, Universitas Sebelas Maret Surakarta
    mahasiswa
  • Budhi Setiawan, Universitas Sebelas Maret Surakarta
    Dosen
  • Supana Supana, Universitas Sebelas Maret Surakarta
    Dosen

References

Amin, dkk. (1998). Buku Pelajaran Agama Islam Aqidah Akhlak. Jakarta: Direktorat jendral Pembinaan Kelembagaan Agama Islam Departemen Agama RI.

Amin, dkk. (1996). Materi Pokok Quran Hadis II. Jakarta: Direktorat Jendral Pembinaan Kelembagaan Agama Islam dan Universitas Terbuka.

Amin, dkk. (1998). Materi Pokok Quran-Hadis I. Departemen Agama Jakarta: direktorat Jendral Pembinaan Kelembagaan Agama Islam, Universitas terbuka.

Damayanti, Deni. (2014). Panduan Implementasi Pendidikan Karakter Di Sekolah. Yogyakarta: Araska.

Faiqoh. (2015). “Model Pembentukan Karakter Religius Santri Tahfidz Al-Quran Di Pondok Pesantren Mathali’ul Huda Pusat Kajen Patiâ€. Jurnal EDUKASI, Vol 13, No. 3, h 350.

Harjanto. (2003). Perencanaan Pengajaran. Jakarta: Rineka Cipta.

Hidayat, Faiq. (2018). “Viral Guru di-bully Murid, Sekolah Akan Perkuat Pendidikan Karakterâ€. Detiknews. Diakses 19 November 2018. https://news.detik.com/berita/4299012/viral-guru-di-bully-murid-sekolah-akan-perkuat-pendidikan-karakter.

Kartika Sari, Fitrina., Suwandi, Sarwiji., dan Supana. (2018). “Caracter Education Values In Semiotic Meaning Of Story Of Javanese Scriptâ€. Jurnal Komposisi. Vol 19, No. 1, hal 48-63.

Ma’rifataini, Lisa’diyah . (2017). “Best ractice Pendidikan Agama Isam (PAI) Di Sekolah (SMA/SMK). Jurnal EDUKASI: Jurnal Penelitian Pendidikan Agama dan Keagamaan. Vol 15, No. 1, h 35.

Mukhtar, dkk. (1998). Materi Pokok Pendidikan Agama Islam. Jakarta: Direktorat Jendral Pembinaan Kelembagaan Agama Islam dan Universitas Terbuka.

Mulyasa. (2012). Manajemen Pendidikan Karakter. Jakarta: Bumi Aksara.

Mustari, Mohamad. (2014). Nilai Karakter Refleksi untuk Pendidikan. Jakarta: PT. Raja grafindo Persada. h 1.

Mustari, Mohammad. (2014). Nilai Karakter Refleksi untuk pendidikan. Jakarta: PT. Rajagrafindo Persada.

Muzayanah, Umi. (2014). “Strategi Pendidikan Karakter Pada Madrasah Tsanawiyah Muhammadiyah 01 Purbalingga, Jawa Tengahâ€. Jurnal Edukasi, Vol. 12, No. 3., h 339-340.

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah. Kurikulum 2013 Muatan Lokal Bahasa Jawa. Jawa Tengah: Dinas pendidikan Provinsi Jawa Tengah.

Permendikbud Nomor 81 a Tahun 2013 Tentang Implementasi Kurikulum.

Purwadi. 6 Februari 2018. “Siswa Bunuh Guru, Jokowi: Ada Apa ini? Kenapa ini Terjadi?â€. Republika.co.id. Diakses 20 Apri 2018.

Rosidi, Ayep. (2017). “Niat Menurut Hadis da Implikasinya Terhadap Proses Pembelajaranâ€. Jurnal Inspirasi, vol 1, No. 1, 39-50.

Rumahlatu, Dominggus, et al. (2016). “An Analysis of the readiness and implementation of 2013 Curriculum in the West Part of Seram Disrict, Maluku Province, Indonesiaâ€. Internasional Journal Of Environmental & Science Education, Vol, 11. No. 12, hal 5662-5675.

Saddhono, Kundharu dan Kurniawan, alva. (2017). “Islamic Religious in Traditional ceremony of Begalan Banyumasan as Educational Character for Student at Senior High Schools In Central Javaâ€. Internasional Journal of Islamic and Civivilizationnal Studies. Vol 4, No. 1, 71-77.

Saddhono, Kundharu dan Pramestuti, Dewi. (2018). “Sekar Macapat Pocung: Study Of Religius Values Based On Javanese Local Wisdomâ€. Jurnal El Harakah,Vol 20, No.1, 15-32.

Sanjaya, Wina. (2013). Perencanaan dan Desain Sistem Pembelajaran. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Siswanta, Jaka. (2017). Pengembangan Karakter Kepribadian Anak Usia Dini (Studi Kasus PAUD Islam Terpaadu Di Kabupaten Magelang Tahun 2015). Jurnal Inferensi, Vol 11, (1)

Zaini, Hisyam., dkk. (2002). Desain Pembelajaran Di Perguruan Tinggi. Yogyakarta: CTSD IAIN Sunan Kalijag Yogyakarta.

Downloads

Published

2018-12-31

How to Cite

INTERNALISASI NILAI RELIGIUS PADA RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) MUATAN LOKAL BAHASA JAWA DI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM. (2018). EDUKASI: Jurnal Penelitian Pendidikan Agama Dan Keagamaan, 16(3). https://doi.org/10.32729/edukasi.v16i3.497